Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2017

Tanggung Jawab

TANGGUNG JAWAB . PENGERTIAN TANGGUNG JAWAB Pengertian tanggung jawab dalam Kamus Umum Bahasa Besar Indonesia adalah keadaan dimana wajib menanggung segala sesuatu, sehingga berkewajiban menanggung, memikul jawab, menanggung segala sesuatunya atau memberikan jawab dan menanggung akibatnya. Adapun tanggung jawab secara definisi merupakan kesadaran manusia akan tingkah laku atau perbuatan baik yang disengaja maupun yang tidak di sengaja. Tanggung jawab juga berarti berbuat sebagai perwujudan kesadaran akan kewajiban. Tanggung jawab bersifat kodrati, yang artinya tanggung jawab itu sudah menjadi bagian kehidupan manusia bahwa setiap manusia dan yang pasti masing-masing orang akan memikul suatu tanggung jawabnya sendiri-sendiri. Apabila seseorang tidak mau bertanggung jawab, maka tentu ada pihak lain yang memaksa untuk tindakan tanggung jawab tersebut. MACAM MACAM TANGGUNG JAWAB : ·          Tanggung Jawab Terhadap Diri Sendiri. Men...

Kecemasan

Kecemasan Ø   1.Macam-macam kecemasan manusia menurut Sigmund Freud :               a.      Kecemasan objektif atau Kenyataan.  Kecemasan obyektif adalah suatu pengalaman perasaan sebagai akibat pengamatan suatu bahaya dalam dunia luar. Contohnya : seorang anak yang takut akan kegelapan dan seseorang yang cemas akan serangga.  b.    Kecemasan Neurotis (saraf) Kecemasan ini timbul karena pengamatan tentang bahaya dari naluriah. Contohnya : kasus yang teman saya alami, bahwa setiap melihat atau bahkan menuliskan buah “rambutan”, maka bulu kuduk teman saya akan berdiri dan merinding dibuatnya. c.      Kecemasan Moral Kecemasan moral disebabkan karena pribadi seseorang. Contohnya : seseorang yang merasa kecantikannya ditandingi oleh lawannya, oleh karena itu ia merasa dengki, ataupun membencinya. Ø   2. ...

Harapan dan Asa

HARAPAN Ø   Harapan atau asa adalah  bentuk dasar dari kepercayaan akan sesuatu yang diinginkan akan didapatkan atau suatu kejadian akan bebuah kebaikan di waktu yang akan datang. Pada umumnya harapan berbentuk abstrak, tidak tampak, namun diyakini bahkan terkadang, dibatin dan dijadikan sugesti agar terwujud. Ø   Penyebab Setiap Diri Kita Mempunyai Harapan. 1. Dorongan kodrat Kodrat ialah sifat, keadaan, atau pembawaan alamiah yang sudah terjelma dalam diri manusia sejak manusia itu diciptakan oleh Tuhan. Dorongan kodrat menyebabkan manusia mempunyai keinginan atau harapan, misalnya menangis, tertawa, bergembira, sedih , dsb 2. Dorongan Kebutuhan Hidup Menurut Abraham Maslow, sesuai dengan kodratnya harapan manusia atau kebutuhan manusia itu ialah : 1.Kelangsungan hidup (survival) 2..Keamanan (safety) 3.Hak dan kewajiban mencintai dan dicintai (be loving and love) 4.Diakui lingkungan (status) 5.Perwujudan cita-cita (self a...

TANGGUNG JAWAB DAN JENIS JENIS TANGGUNG JAWAB

TANGGUNG JAWAB DAN JENIS JENIS TANGGUNG JAWAB v   TANGGUNG JAWAB. PENGERTIAN TANGGUNG JAWAB Pengertian tanggung jawab dalam Kamus Umum Bahasa Besar Indonesia adalah keadaan dimana wajib menanggung segala sesuatu, sehingga berkewajiban menanggung, memikul jawab, menanggung segala sesuatunya atau memberikan jawab dan menanggung akibatnya. Adapun tanggung jawab secara definisi merupakan kesadaran manusia akan tingkah laku atau perbuatan baik yang disengaja maupun yang tidak di sengaja. Tanggung jawab juga berarti berbuat sebagai perwujudan kesadaran akan kewajiban. Tanggung jawab bersifat kodrati, yang artinya tanggung jawab itu sudah menjadi bagian kehidupan manusia bahwa setiap manusia dan yang pasti masing-masing orang akan memikul suatu tanggung jawabnya sendiri-sendiri. Apabila seseorang tidak mau bertanggung jawab, maka tentu ada pihak lain yang memaksa untuk tindakan tanggung jawab tersebut. v   MACAM MACAM TANGGUNG JAWAB : 1.    ...